Cari Blog Ini

Rabu, 06 April 2011

belajar di UPY


Belajar di UPY ( Universitas PGRI yogyakarta)

belajar adalah salah satu tugas mulia, karena dengan belajar kita nantinya akan terhindar dari kehancuran dan kita dapat bersaing denga bangsa asing yang sudah lebih dulu maju dari bangsa kita sekarang agar bangsa kita tidak terpuruk dalam kebodohan

Universitas PGRI yogyakarta adalah salah satu perguruan tinggi suasta di jogjakarta,
fasilitas yang cukup memenuhi kebutuhan memuat kita cukup nyaman untuk belajar meimba ilmu dan pengetahuan.

fasiltas yang mulai daiperbanyak diperbaharui menjasdikan kampus PGRI lebih baik dali sebelumnya dan dapat bersaing kualitasnya dengan Universitas lain.

dosen - dosen yang telah berpengalaman dalam mendidik mejadikan diri semakin yakin dengan ilmu yang diberikan dan semakin jelas pula arah masa depan mahasiswanya.

seperti moto universitasnya.. gerbang kompetisi masa depan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar